Aparat Kepolisian Tingkatkan Pengamanan Objek Wisata Selama Lebaran

Memantau situasi tempat wisata selama Hari Raya Idul Fitri 1443 Hijriyah, Polda Jambi dan jajaran menurunkan personel untuk melaksanakan patroli.

Reporter: Andra Rawas | Editor: Doddi Irawan
Aparat Kepolisian Tingkatkan Pengamanan Objek Wisata Selama Lebaran

Mas Edy menjelaskan, personel yang ditugaskan melakukan patroli keliling, guna memastikan situasi di tempat wisata aman.

Pada hari pertama lebaran, pengunjung objek wisata masih sepi.

Baca Juga: Evaluasi Fisik Personil, Polres Tanjabbar Rutin Gelar Kesjas

Hari kedua dan ketiga mulai ada peningkatan, yang diperkirakan terjadi hingga akhir pekan nanti.

Masyarakat telah dibolehkan merayakan Hari Raya Idul Fitri, mudik dan berkumpul bersama keluarga.

Baca Juga: Oh... Yodi Menjambret Karena Malu Sama Mertua

"Dihimbau tetap mematuhi protokol kesehatan dan memakai masker agar tidak muncul cluster covid di Hari Raya Idul Fitri," ujar Mas Edy.

Baca Juga: Pemprov Jambi Ingin Tingkatkan Sinergi dengan Kepolisian

BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | Ikuti juga Channel WhatsApp INFOJAMBI.com

Berita Terkait

Berita Lainnya