Pada saat ini fungsi HP bukan hanya sebagai alat komunikasi saja, namun HP juga berfungsi sebagai alat untuk memenuhi kebutuhan hobi seseorang seperti nonton film, mendengarkan musik, browsing, dan bermain game.
Nah, bagi anda pengguna Telkomsel dan membutuhkan paket data, berikut paket internet Telkomsel terbaik yang bisa anda pilih :
Baca Juga: Jaringan Telkomsel Mati Total, Pelanggan Telkomsel Mengeluh
1. Paket Telkomsel Disney+ Hotstar
Dengan menggunakan paket ini anda bisa berlangganan aplikasi streaming film Disney+ Hotstar Yang menariknya, harga berlangganan yang ditawarkan pun jauh lebih murah dari biaya aslinya. Selain itu, anda juga akan mendapatkan kuota MAXstream tambahan sebesar 3GB per bulannya.
Baca Juga: 5 Keunggulan iPhone 13
Yang mana, Kuota MAXstream ini bisa anda gunakan untuk mengakses berbagai aplikasi streaming termasuk Disney+ Hotstar.
Adapun rincian harga Paket Kuota Telkomsel Disney+ Hotstar ini adalah sebagai berikut :
Baca Juga: Ganti ke Kartu 4G, Pelanggan Dapat Kuota 30 GB untuk 30 Hari
Paket Kuota Maxstream Total Harga
Disney+ Hotstar 1 Bulan
3 GB Rpb20.000
Disney+ Hotstar 3 Bulan
3 GB per bulan Rp 49.000
Disney+ Hotstar 6 Bulan
3 GB per bulan Rp 79.000
Disner+ Hotstar 12 Bulan
3 GB per bulan Rp 139.000
Seperti yang sudah dikatakan sebelumnya, harga yang ditawarkan Telkomsel harganya lebih murah dibandingkan harga reguler berlangganan Disney+ Hotstar.
Dimana, harga reguler berlangganan Disney+ Hotstar adalah Rp39.000 per bulannya atu Rp 199.000 per tahun
Untuk membeli paket Telkomsel Disney+ Hotstar ini, ada tiga cara yang bisa anda lakukan, yakni melalui aplikai My Telkomsel, aplikasi MAXstream, atau UMB *363*999#.
2. Kuota Ketengan Telkomsel
Untuk mengetahui harga Kuota Ketengan Telkomsel, silahkan simak tabel di bawah ini :
Kuota Masa Aktif Harga
Unlimited 1 hari Rp4.000
Unlimited 3 hari Rp10.000
1 GB. 1 hari Rp2.700
1 GB 3 hari Rp4.500
2 GB 3 hari Rp6.500
1 GB 7 hari Rp8.000
2 GB 7 hari Rp9.500
3 GB 7 hari Rp11.000
5 GB. 30 hari Rp31.000
10 GB 30 hari Rp49.000
Harga dari paket ini sendiri menyesuaikan dengan lokasi dimana anda melakukan aktivasi paket tersebut. Jadi, harga paket kuota ketengan ini bisa saja berbeda di tiap daerahnya. Untuk melakukan pengecekan harga dan pembelian anda bisa melakukannya melalui *363# dan aplikasi My Telkomsel.
Cara Isi Paket Data Telkomsel Melalui Blibli
1. Langkah yang pertama klik tab “Pulsa” di atas banner promo utama di Blibli.com.
2. Lalu isi nomor ponsel yang ingin diisi pulsa. Sistem akan secara otomatis mendeteksi provider Anda dari nomor ponsel yang Anda masukkan. Pilih jenis paket data, lalu klik “Beli Sekarang”.
3. Anda akan diarahkan ke laman pembayaran untuk menyelesaikan proses pembayaran anda.
Cara Isi Pulsa Telkomsel Melalui Blibli.
Berikut cara isi pulsa Telkomsel melaluii Blibli:
1. Yang pertama, anda harus mendownload terlebih dahulu aplikasi Blibli pada ponsel atau gadget yang anda miliki. Atau bisa juga melalui browser yang tersedia.
2. Setelah masuk ke aplikasi Blibli, pastikan anda sudah memiliki akun untuk mempermudah prosesnya saat menggunakan dan berbelanja di Blibli.
3. Selanjutnya, anda bisa melihat menu “Kategori” yang tersedia di Blibli. Dan dari menu “Kategori” anda bisa memilih menu “Tagihan & Isi Ulang”.
4. Lalu pada menu “Tagihan & Isi Ulang” terdapat banyak pilihan menu, mulai dari Pulsa, Paket Data, Roaming, Telkom, Voucher Game, Token Listrik PLN, dan lain sebagainya.
5. Anda bisa memilih menu pilihan yang sesuai dengan kebutuhan anda. Nah, kali ini anda ingin membeli pulsa Telkomsel, maka pilihlah menu “Pulsa”.
6. Setelah memilih menu “Pulsa” anda akan disediakan pilihan antara Prabayar dan Pascabayar. Setelah memilih, anda bisa langsung mengisi nomor yang akan diisi dengan pulsa.
7. Yang terakhir, setelah mengisi pulsa, anda dapat menyelesaikan proses pembayaran dengan memilih beberapa metode pembayaran yang tersedia, mulai dari transfer dari ATM, mobile banking, atau dari minimarket terdekat.
Demikianlah cara isi pulsa dan paket data telkomsel melalui blibli.com. Semoga bermanfaat.
BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | Ikuti juga Channel WhatsApp INFOJAMBI.com