Dalami Wawasan Forensik serta Penanganan Kebakaran dan Ledakan, SKK Migas - PetroChina Adakan Workshop

SKK Migas - PetroChina terus konsisten menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan keselamatan karyawan dan fasilitas produksinya dari kebakaran dan ledakan.

Reporter: Ahmad Muzir | Editor: Doddi Irawan
Dalami Wawasan Forensik serta Penanganan Kebakaran dan Ledakan, SKK Migas - PetroChina Adakan Workshop
Lokakarya "Fire & Explosion Engineering, Safety Processing & Production Facility", di Swiss-Belhotel Hotel, Kota Jambi, Selasa (3/9/2024) | am

“Bahkan kami telah memiliki program kesamaan manajemen dan peralatan serta sarana dan prasarana pemadam kebakaran, hal ini karena penanganan bencana kebakaran bisa kapan saja terjadi dan bisa terjadi dimana saja,” kata Iswardi.

Kepala Pelaksana Damkar Kabupaten Tanjung Jabung Timur, Zulfaisyal menjelaskan PetroChina merupakan Perusahaan yang berlokasi di Kabupaten Tanjung Jabung Timur, kami sangat terbantu dengan adanya program dan kegiatan bersama dalam penanganan bencana di wilayah kami.

Baca Juga: SKK Migas Gelar Sosialisasi dan Media Kompetisi 2016

“Di Kabupaten Tanjung Jabung Timur, kami sudah dibantu dan support oleh PetroChina International Jabung Ltd dalam pembentukan relawan damkar, kegiatan kegiatan bersama, karena sumur sumur PetroChina itu tersebar di Wilayah Tanjung Jabung Timur yang tidak mungkin dapat kami capai dalam waktu 15 menit,” jelasnya.

Untuk itu dukungan PetroChina dalam membentuk relawan damkar di kecamatan geragai sangat baik dan pastinya sangat dibutuhkan.

Baca Juga: SKK Migas – PetroChina Raih CSR Award 2016

Pakar Fire & Explosion Professional Forensic Investigator, Dr. Ir. Adrianus Pangaribuan MT, PFE, CFEI
Pakar Fire & Explosion Professional Forensic Investigator, Dr. Ir. Adrianus Pangaribuan MT, PFE, CFEI

Bahkan Damkar Kabupaten Tanjung Jabung Timur pernah diikutsertakan dalam simulasi penanggulangan yang dilakukan beberapa waktu yang lalu mengenai penanggulangan tumpahan minyak dilaut.

“Pastinya kita bersama ingin memberikan keamanan dan kenyamanan kepada masyarakat dan menunjukkan bahwa kita siap dalam menghadapi bencana kebakaran dan ledakan,” jelasnya.

Baca Juga: Wagub Harap Kerjasama dengan SKK Migas Semakin Baik

Bersambung ke halaman berikutnya

BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | Ikuti juga Channel WhatsApp INFOJAMBI.com

Berita Terkait

Berita Lainnya