Danramil Sosialisasikan Sistem Zonasi PPDB

| Editor: Doddi Irawan
Danramil Sosialisasikan Sistem Zonasi PPDB


PENULIS : TIM LIPUTAN
EDITOR : DORA

Baca Juga: Koramil 415-11 Jambi Timur Sosialisasi Wawasan Kebangsaan





Kapten.Inf. Rilman




INFOJAMBI.COM - Komandan Rayon Militer (Danramil) 415-05/Muara Bulian, Kapten.Inf. Ripman sosialisasi dengan salah satu tenaga pendidik, Eva Hidayati di lokasi TMMD Desa Ladang Peris, Kecamatan Bajubang, Kabupaten Batanghari tentang penerimaan peserta didik baru ( PPDB) dalam sistem zonasi.





Pemerintah Indonesia memberlakukan sistem zonasi di sekolah bagi siswa-siswi tingkat SD, SMP maupun level SMA.

Baca Juga: Denpom II/2 Jambi Santuni Anak Yatim





Danramil menjelaskan kepada guru tersebut tentang keuntungan sistem zonasi yang diberlakukan pemerintah, seperti mengantisipasi keterlambatan siswa masuk ke sekolah dan anak-anak di sekitarnya terwadahi.





"(Sistem zonasi) untuk mengapresiasi warga sekitar. Jangan pulak anaknya dekat sekolahan tapi sekolah tempat lain," ujar Danramil, Selasa (2/7/2019).

Baca Juga: Dandim Sarko Ajak Warga Indonesia Tetap Bersatu





Eva Hidayati mengatakan, akan sepenuhnya patuh pada peraturan zonasi yang di berlakukan oleh pemerintah.





"Kita harus mengikuti aturan dari pemerintah," ungkapnya. ***


BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | Ikuti juga Channel WhatsApp INFOJAMBI.com

Berita Terkait

Berita Lainnya