Danrem 042/Gapu Cek Proyek Water Intake Sungai Batanghari di Lokasi PT WKS

Inspeksi yang dilakukan Senin kemarin untuk melihat kesiapan personel maupun alat perlengkapan di pos-pos karhutla.

Reporter: DOD | Editor: Admin
Danrem 042/Gapu Cek Proyek Water Intake Sungai Batanghari di Lokasi PT WKS
Danrem 042/Gapu bersama Pimpinan PT WKS memeriksa proyek water intake Sungai Batanghari di lokasi PT WKS, Distrik VII, Kabupaten Muarojambi, Senin 28 Agustus 2023 | PRG

Target luas rencana areal yang akan di rewetting adalah hektar. Adapun pompa air yang digunakan :

1. 5 unit Sentripugal Pump 01 (Jenis Pompa Custom engine Colt Diesel 4 Silinder 125 PS/2.900 rpm, In-Out 10 Inc) dengan Kapasitas 18.000 liter/menit, Waktu Operasi 20 Jam/hari dan Konsumsi BBM 5 s.d 7 Ltr/jam.

Baca Juga: Pemerintah Siap Mediasi PT WKS dan Serikat Mandiri Batanghari

2. 3 unit Sentripugal Pump 02 (Jenis Pompa Custom engine Isuzu 4JB1 4 silinder 1.500 rpm, In-Out 10 Inc) dengan Kapasitas 12.000 liter/menit, waktu Operasi 20 jam/Hari dan Konsumsi BBM 4 s.d 5 liter/jam

3. 15 unit Bazooka Pump (Jenis Pompa Custom engine Yanmar 1 silinder In-Out 10 Inc) dengan kapasitas 2.400 liter/menit, waktu operasi 20 jam/hari dan konsumsi BBM 5 s.d 7 liter/jam.

Baca Juga: Ciptakan Hidup Sehat, Yonif Raider 142/KJ Bangun Jamban Warga Miskin

Turut mendampingi Danrem, Kasiops Kolonel Inf Ibnu Suharyanto, Plh Kapenrem 042/Gapu, Pabung Kodim 0419/Tanjab, Pimpinan PT WKS Kurniawan, dan Humas PT WKS Taufik. ***

Baca Juga: Kapolda Lakukan Konseling Psikologi terhadap SAD

BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | Ikuti juga Channel WhatsApp INFOJAMBI.com

Berita Terkait

Berita Lainnya