Dua Media Anggota JMSI Jambi Juara Kompetisi FJM Sumbagsel

Para pemenang Media Kompetisi Forum Jurnalis Migas (FJM) Sumbagsel tahun 2022 diumumkan, Kamis malam 25 Agustus 2022.

Reporter: Tim JMSI | Editor: Syafruddin D
Dua Media Anggota JMSI Jambi Juara Kompetisi FJM Sumbagsel
Dua jurnalis media anggota JMSI Jambi juara media kompetisi SKK Migas Sumbagsel | foto : otoy

BANDARLAMPUNG, INFOJAMBI.COM - Para pemenang Media Kompetisi Forum Jurnalis Migas (FJM) Sumbagsel tahun 2022 diumumkan, Kamis malam 25 Agustus 2022.

Pengumuman disampaikan oleh Kepala Departemen Humas SKK Migas Sumbagsel, Andi Arie Pangeran, di Grand Ballroom Hotel Golden Tulip Springhill, Lampung.

Baca Juga: SKK Migas Gelar Sosialisasi dan Media Kompetisi 2016

Para pemenang media kompetisi FJM tahun ini juara 1 dimenangkan oleh Ahmad Riki dari kilasjambi.com, dengan judul tulisan "Pers Berkualitas dan Kontribusi Industri Hulu Migas Dongkrak Perekonomian Rakyat". Total nilai 700.

Untuk juara 2 dimenangkan oleh Rolanda Hasibuan dari sinarjambi.com dengan judul tulisan "Efek Berganda Pemberdayaan Masyarakat Bisnis Hulu Migas di Jambi Menembus Jeruji Besi Hingga Ke Negara Aljazair", dengan total nilai 680.

Baca Juga: VIDEO : BPJS Ketenagakerjaan Rakor dengan Wartawan

Terakhir, untuk juara III diraih oleh Ramadhani dari gerak12.com, dengan judul tulisan "Jurnalis Kompeten Hadapi Satu Juta Barel". Total nilai 640.

Baca Juga: Security Hiburan Malam Rampas Identiitas Wartawan

Bersambung ke halaman berikutnya

BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | Ikuti juga Channel WhatsApp INFOJAMBI.com

Berita Terkait

Berita Lainnya