Dengan begitu mereka dapat mempublikasikan hasil-hasil pembangunan Provinsi Jambi, sesuai visi dan misi Jambi Mantap 2024, serta mampu menyediakan serta menyebarluaskan informasi bermanfaat bagi masyarakat Jambi.
Sementara itu, Kepala Bidang Komunikasi Publik Diskominfo Provinsi Jambi, Amirzan, berharap humas di setiap OPD lingkup Pemprov Jambi berkembang, dapat membuat konten-konten kreatif dalam menyampaikan informasi ke masyarakat luas.
Baca Juga: Wagub Sani: Mahasiswa dan Pelajar Aktor Perubahan
"Humas-humas OPD juga harus bersinergi dan berkolaborasi memberikan informasi-informasi positif dalam membangun Jambi Mantap 2024,” ujar Amirzan. ***
Baca Juga: Sandiaga Uno Minta Desa Muaro Jambi Pertahankan Kualitas
BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | Ikuti juga Channel WhatsApp INFOJAMBI.com