SKK Migas – PetroChina Hijaukan Ratusan Hektar Hutan Gambut dan Hutan Kota

Program penghijauan ini berlangsung selama tiga tahun dan telah diserahkan ke Kementerian Lingkungan Hidup sejak Juni 2022.

Reporter: Humas PetroChina | Editor: Doddi Irawan
SKK Migas – PetroChina Hijaukan Ratusan Hektar Hutan Gambut dan Hutan Kota
Hutan lindung yang direhabilitasi SKK Migas dan PetroChina | foto : humas skk migas

Pada tahun 2023, SKK Migas telah menargetkan penanaman 2 juta pohon, terdiri dari Rehabilitasi Daerah Aliran Sungai dan Pemulihan Lahan, Program Pengembangan Masyarakat (PPM) dan program lainnya. 

Komitmen penanaman hulu migas terus meningkat jika dibandingkan dengan realisasi penanaman pohon tahun 2022 sebesar 1,7 juta dan tahun 2021 sebesar 1,2 juta pohon. ***

Baca Juga: SKK Migas Gelar Sosialisasi dan Media Kompetisi 2016

BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | Ikuti juga Channel WhatsApp INFOJAMBI.com

Berita Terkait

Berita Lainnya