“Fokus pemeriksaan. Pastikan tidak ada yang bawa senjata api berpeluru tajam. Pada situasi hijau maupun kuning jangan ada yang bawa alat pemukul. Gas air mata itu upaya terakhir, jika tidak perlu jangan dilontar,” ujar Kapolda.
Untuk pengamanan unjuk rasa ini, Polda Jambi mengerahkan 1.446 personel. Aksi dilakukan oleh kelompok Cipayung plus dan HMI.
BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | Ikuti juga Channel WhatsApp INFOJAMBI.com