Raih WTP ke-10, Uppps Jangan Bangga Dulu…

Pemerintah Provinsi Jambi kembali mendapat opini Wajar Tanpa pengecualian (WTP), atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) 2021.

Reporter: Tim Liputan | Editor: Doddi Irawan
Raih WTP ke-10, Uppps Jangan Bangga Dulu…
Gebernur Jambi menerima LHP dari BPK RI | foto : rifky

Edward Ganda Hasiholan Simanjuntak, menyebutkan, pemeriksaan terhadap laporan keuangan ini bertujuan untuk memberi opini, tentang kewajaran penyajian laporan keuangan.

Opini WTP diterima Pemprov Jambi berdasarkan empat kriteria, yakni kesesuaian dengan standar akuntansi pemerintahan, kecukupan pengungkapan, kepatuhan terhadap ketentuan peraturan perundang undangan, dan efektivitas sistem pengendalian internal.

Baca Juga: Pemprov Jambi Masih Berharap Pertahankan Opini WTP

"Berdasarkan pemeriksaan yang dilakukan BPK atas LKPD Pemprov Jambi tahun 2021, kami memberikan opini Wajar Tanpa Pengecualian kepada Pemprov Jambi," kata Edward.

Meski telah sepuluh kali mendapatkan opini WTP, BPK masih menemukan beberapa permasalahan di Pemprov Jambi, terkait pengelolaan uang daerah dan harus ditindaklanjuti.

Baca Juga: Bupati Batanghari Terima LHP dari BPK RI

Bersambung ke halaman berikutnya

BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | Ikuti juga Channel WhatsApp INFOJAMBI.com

Berita Terkait

Berita Lainnya