PENULIS : JEFRIZAL
EDITOR : DORA
Baca Juga: Koramil 415-11 Jambi Timur Sosialisasi Wawasan Kebangsaan
Baca Juga: Denpom II/2 Jambi Santuni Anak Yatim
Baca Juga: Dandim Sarko Ajak Warga Indonesia Tetap Bersatu
INFOJAMBI.COM — Suku Anak Dalam (SAD) yang mendiami Kawasan Taman Nasional Bukit Duabelas (TNBD) saat ini patut berbahagia dan berterima kasih pada TNI. Mereka dibuatkan jalan rabat beton dan jalan makadam.
Kegiatan TMMD yang sudah berjalan setengah bulan ini selain mengerjakan sasaran fisik, juga sasaran non fisik, seperti penyuluhan dan bakti sosial.
Kapten Inf Novri Yudha selaku Pasi Ops Kodim 0420/Sarko mengatakan, selain penyuluhan wasbang, juga ikut berperan memelihara dan mengembangkan bakat seni tari sebagai budaya bagi anak-anak Suku Anak Dalam yang mendiami Kawasan TNBD.
Anak-anak Suku Anak Dalam sangat berterima kasih kepada TNI yang telah memperhatikan dan memberi semangat bagi mereka untuk belajar menari. ***
BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | Ikuti juga Channel WhatsApp INFOJAMBI.com