Setahun Jelang Pemilu, Bawaslu Jambi Gelar Siaga Pengawasan

Menjelang Pemilu 2024, satu tahun lagi, guna memaksimalkan pengawasan, Bawaslu Provinsi Jambi akan menggelar Siaga Pengawasan.

Reporter: Dora | Editor: Doddi Irawan
Setahun Jelang Pemilu, Bawaslu Jambi Gelar Siaga Pengawasan
Fahrul Rozi

KOTAJAMBI, INFOJAMBI.COM - Menjelang Pemilu 2024, satu tahun lagi, guna memaksimalkan pengawasan, Bawaslu Provinsi Jambi akan menggelar Siaga Pengawasan.

Kegiatan bertema Satu Tahun Menuju Pemilu 2024 itu akan dilakukan Selasa, 14 Februari 2023.

Baca Juga: Ketua Bawaslu Pusat Dilaporkan ke DKPP dan Bareskrim Polri

Hal itu diungkapkan Kordiv Pencegahan, Parmas dan Humas Bawaslu Provinsi Jambi, Fahrul Rozi.

"Ini sebagai bentuk komitmen Bawaslu dalam mengawasi dan mengawal Pemilu 2024," ujarnya.

Baca Juga: Curi Star Kampanye Sejumlah Caleg Dilaporkan

Bawaslu Provinsi Jambi akan melaksanakan sejumlah agenda, antara lain soft launching komunitas digital pengawasan partisipatif  Jarimu Awasi Pemilu.

Lalu ada launching posko kawal hak pilih dan deklarasi pemilu damai dan berintegritas.

Baca Juga: Bawaslu Panggil Pelapor dan Saksi, Terkait Pelanggaran Pemilu di Media Massa

Kegiatan ini juga melibatkan Bawaslu Kota Jambi, panwaslu kecamatan, PPKD se-Kota Jambi, dan insan pers.

Bersambung ke halaman berikutnya

BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | Ikuti juga Channel WhatsApp INFOJAMBI.com

Berita Terkait

Berita Lainnya