"Mari kita mengevaluasi diri dan memohon ampunan kepada Allah SWT dan sesama manusia," kata Hasbi.
Hasbi menegaskan, inti dari acara tahun baru Islam ini menjadikan diri lebih baik dari tahun sebelumnya. Karena itu segeralah bertobat kepada Allah, dan menyesali dosa-dosa yang sudah diperbuat.
Baca Juga: Pemprov Jambi Semarakan Penyambutan Tahun Baru 1439 Hijriyah
"Inilah momen bagi kita untuk saling memaafkan. Mengeratkan ukhuwah Islamiyah. Perbaiki hubungan dengan para tetangga," pesan Hasbi.
Baca Juga: Suka Cita Sambut Tahun Baru Hijriyah, Wali Kota Fasha Apresiasi Kekompakan Warga Sukseskan MTQ
Ketua Panitia, Willy Rizki melaporkan, acara malam ini merupakan acara puncak. Sebelumnya diadakan serangkaian acara, seperti perlombaan anak-anak dan pawai obor mengelilingi Perumahan Aurduri. ***
Baca Juga: Kerlap Kerlip Pawai Obor Sambut Tahun Baru Hijriyah
BERITA KAMI ADA DI GOOGLE NEWS | Ikuti juga Channel WhatsApp INFOJAMBI.com